Arsip | Kebebasan Pers

Lola Amaria tentang karya, kesederhanaan tema, dan organisasi perfilman

Lola Amaria tentang karya, kesederhanaan tema, dan organisasi perfilman


tabloidkabarfilm.com, 16 Desember 2014

http://www.tabloidkabarfilm.com/profilm/dia/590/590.html

 

Written by TIS

LOLA Amaria (37) baru saja menghadiri konferensi internasional di Berlin, Jerman. Ini bukan pertama kalinya bagi produser, artis, dan sutradara film tersebut menjadi narasumber kegiatan forum di luar negeri. Kehadiran Lola Amaria itu mewakili film-film yang dibuatnya.

Pada peringatan Hari Hak Azasi Manusia Sedunia di Berlin, Jerman 10-14 Desember 2014, Lola Amaria hadir sebagai undangan „Watch Indonesia!”. Dia berbicara soal isu lesbian, gay, bisexual, dan transexual (LGBT) dan salah satu filmnya, Sanubari ... baca semuanya

Posted on 00:19 in Hak Asasi Manusia, Indonesia, Kebebasan Pers, Publikasi, Watch Indonesia! dalam Media
Tags: , , , , , ,
Lola Amaria Berharap Pemerintah RI Melindungi Kaum Gay

Lola Amaria Berharap Pemerintah RI Melindungi Kaum Gay


kapanlagi.com, 15 Desember 2014

http://www.kapanlagi.com/showbiz/film/indonesia/lola-amaria-berharap-film-maker-lgbt-tak-dibuat-takut-3bf071.html
 
Kapanlagi.com – Untuk memperingati Hari Hak Asasi Manusia Sedunia, sineas Lola Amaria berbicara tentang kaum LGBT (Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender) dalam konferensi Internasional yang digelar di Berlin, Jerman pada tanggal 10-14 Desember 2014. Dalam konferensi, Lola menginginkan tidak ada lagi diskriminasi terhadap kaum tersebut.

Dalam pidatonya, Lola menyoroti ketegasan pemerintah dalam aksi anarkis yang menolak kehadiran kaum itu. „Perlindungan harus kongkret. Saya melihat kasus penyerbuan sekelompok orang yang berbeda pandangan kepada ... baca semuanya

Posted on 06:38 in Hak Asasi Manusia, Indonesia, Kebebasan Pers, Publikasi, Masyarakat & Agama, Watch Indonesia! dalam Media
Tags: , , , , , ,
Kerisauan Lola Amaria Soal Isu Lesbian dan Gay

Kerisauan Lola Amaria Soal Isu Lesbian dan Gay


medanbisnis, 13 Desember 2014

http://www.medanbisnisdaily.com/news/read/2014/12/13/135298/kerisauan-lola-amaria-soal-isu-lesbian-dan-gay/#.VI9A-mfw7Co  

Perbincangan mengenai isu LGBT (Lesbian, Gay, Bisexual and Transexual) masih sedikit tabu di Tanah Air. Namun sebagai sineas yang kerap mengangkat tema itu ke film, Lola Amaria membahas hal tersebut di Hari HAM pada 10 Desember lalu.

Lola menyampaikan pidatonya tentang kaum yang kerap dianggap minoritas itu di konferensi internasional tentang LGBT sedunia di Berlin, Jerman yang berlangsung hingga 14 Desember lusa.

“Perlindungan harus kongkret. Saya melihat kasus penyerbuan sekelompok orang yang berbeda pandangan kepada pertemuan komunitas ... baca semuanya

Posted on 05:59 in Hak Asasi Manusia, Indonesia, Kebebasan Pers, Publikasi, Masyarakat & Agama, Watch Indonesia! dalam Media
Tags: , , , , , ,
Komunitas LGBT Tak Diperhatikan, Lola Amaria Curhat di Berlin

Komunitas LGBT Tak Diperhatikan, Lola Amaria Curhat di Berlin


Rakyat Merdeka Online (rmol.co), 11 Desember 2014

http://m.rmol.co/news.php?id=183103   

Laporan: Adit Wahyudianto

RMOL. Walau sudah banyak kemajuan dalam perlindungan warga negara, Pemerintah Indonesia dirasa masih kurang memberikan perhatian kongkret terhadap komunitas LGBT (Lesbian Gay Biseksual Transgender). Hal ini disampaikan oleh sineas Lola Amaria, dalam pidatonya di depan para peserta Konferensi Internasional tentang LGBT dalam rangka peringatan Hari Hak Asasi Manusia Sedunia di Berlin tanggal 10-14 Desember 2014.

“Perlindungan harus kongkret. Saya melihat kasus penyerbuan sekelompok orang yang berbeda pandangan kepada ... baca semuanya

Posted on 03:05 in Hak Asasi Manusia, Indonesia, Kebebasan Pers, Publikasi, Masyarakat & Agama, Watch Indonesia! dalam Media
Tags: , , , , , ,
Menlu Steinmeier harus menuntut pemerintah baru Indonesia untuk bersumpah kepada Hak Asasi Manusia

Menlu Steinmeier harus menuntut pemerintah baru Indonesia untuk bersumpah kepada Hak Asasi Manusia


28 Oktober 2014  

Kunjungan Kenegaraan Menteri Luar Negeri Jerman di Indonesia

Berlin (28/10). Watch Indonesia! organisasi hak asasi manusia berbasis di Berlin melayangkan surat kepada Menteri Luar Negeri  Jerman, Frank-Walter Steinmeier, yang akan mengunjungi Indonesia pada tanggal 1-3 November 2014.  Selain menyambut baik kunjungan ini, Watch Indonesia! juga melihat kunjungan ini dilakukan dalam momentum yang tepat, di mana Joko Widodo baru saja dilantik sebagai presiden dan kabinet kerja baru diumumkan. Terkait dengan itu, harapan dari kunjungan ini adalah terciptanya hubungan pemerintah Jerman ... baca semuanya

Posted on 04:36 in demokrasi, Hak Asasi Manusia, Indonesia, Hukum & Tata Negara, Papua, Kebebasan Pers, Publikasi, Transitional Justice, SiaranPers & Pernyataan Sikap Watch
Tags: , , , , , , , , , ,
(Deutsch) Französischen Journalisten und einheimischem Anführer droht Strafverfolgung in Papua

(Deutsch) Französischen Journalisten und einheimischem Anführer droht Strafverfolgung in Papua


Maaf, halaman ini tidak ada dalam bahasa Indonesia.
Versi bahasa Jerman

Posted on 05:28 in Siaran Pers & Pernyataan Sikap Bersama, Hak Asasi Manusia, Indonesia, Papua, Kebebasan Pers, Publikasi
Tags: , , , , ,
(English) Human Rights Abuses in Papua and West Papua

(English) Human Rights Abuses in Papua and West Papua


Maaf, halaman ini tidak ada dalam bahasa Indonesia.
Versi bahasa Inggris

Posted on 23:45 in Siaran Pers & Pernyataan Sikap Bersama, Human Development, Hak Asasi Manusia, Indonesia, Tanah & Hak Masyarakat Adat, Papua, Kebebasan Pers, Publikasi
Tags: , , , , , , , , , , , , , ,
Promo Pariwisata dan Wajah Buram Indonesia

Promo Pariwisata dan Wajah Buram Indonesia


Indiependen.com, Juni 2013

http://indiependen.com/promo-pariwisata-dan-wajah-buram-indonesia/#more-1251 

Kedatangan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pembukaan pameran pariwisata internasional atau International Tourism Bourse (ITB) di Berlin, Jerman, disambut aksi unjuk rasa Watch Indonesia!. Aksi tersebut bertujuan menekankan bahwa kerjasama Jerman-Indonesia yang belakangan ini menghangat harus mengutamakan kesejahteraan rakyat dan perlindungan lingkungan hidup di Indonesia.

Unjuk rasa ini berlangsung di depan Pusat Pameran Internasional Berlin (ICC), tempat pembukaan pameran pariwisata internasional atau International Tourism Bourse (ITB) , Selasa (5/3/2013) sore. Watch Indonesia! berunjuk rasa dengan menggelar stan biro ... baca semuanya

Posted on 04:05 in Ekonomi, Perburuhan & Korupsi, Hak Asasi Manusia, Indonesia, Kebebasan Pers, Publikasi, Lingkungan Hidup & Klima, Watch Indonesia! dalam Media
Tags: , , , , , , , , , , , , ,
Kunjungan SBY ke Jerman Disambut Demonstrasi

Kunjungan SBY ke Jerman Disambut Demonstrasi


 

Kompas.com, 05 Maret 2013

http://internasional.kompas.com/read/2013/03/05/21595269/Kunjungan.SBY.ke.Jerman.Disambut.Demonstrasi

BERLIN, KOMPAS.com — Kedatangan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ke Berlin, Jerman, disambut demonstrasi atau aksi unjuk rasa yang dilakukan Watch Indonesia! di depan Pusat Pameran Internasional Berlin (ICC), tempat pembukaan pameran pariwisata internasional (ITB), Selasa (5/3/2013) sore.

Dalam rilis pers yang diterima Kompas.com, aksi tersebut bertujuan menekankan bahwa kerja sama Jerman-Indonesia yang belakangan ini menghangat harus mengutamakan kesejahteraan rakyat dan perlindungan lingkungan hidup di Indonesia.

Watch Indonesia! berunjuk rasa dengan menggelar stan biro perjalanan yang menawarkan ... baca semuanya

Posted on 23:28 in Agro Fuels, demokrasi, Hak Asasi Manusia, Indonesia, Pertambangan, Papua, Kebebasan Pers, Publikasi, Lingkungan Hidup & Klima, Watch Indonesia! dalam Media
Tags: , , , , , , , ,
Menlu Jerman Westerwelle harus mengambil posisi tegas terhadap situasi hak asasi manusia di Indonesia

Menlu Jerman Westerwelle harus mengambil posisi tegas terhadap situasi hak asasi manusia di Indonesia


Berlin, 6 Februari 2013

Menteri luar negeri Jerman, Guido Westerwelle dalam beberapa hari mendatang akan melakukan kunjungan luar negeri ke tiga negara Filipina, Singapura, dan Indonesia. Dalam program program kunjungannya, selain membicarakan soal proses perdamaian di Mindanao, Westerwelle utamanya akan bertemu dengan para perwakilan masing-masing negara di bidang ekonomi. Di Jakarta, Westerwelle akan bertemu dengan Menteri Luar Negeri, Marty Natalegawa, Menteri Perdagangan, Gita Wirjawan, dan Sekjen ASEAN Le Luong Minh. Maret mendatang Presiden SBY dan Marty Natalegawa akan berkunjung ke Berlin. ... baca semuanya

Posted on 00:57 in Aktivitas, demokrasi, Hak Asasi Manusia, Indonesia, Hukum & Tata Negara, Tanah & Hak Masyarakat Adat, Papua, Kebebasan Pers, Publikasi, Konflik Regional, Masyarakat & Agama, Lingkungan Hidup & Klima, SiaranPers & Pernyataan Sikap Watch
Tags: , , , , , , , , , , , , , ,

Aksi!


Hutan Hujan Bukan Minyak Sawit



Petisi



Menyusul kami